Senin, 06 Juni 2011

Cara Membuat Tombol google +1 Untuk Blog

Ok Sobat Postingan kali ini saya akan Membahas Seputar Fitur Baru dari Google yaitu Tombol +1 , Apakah Sobat Penasaran Dengan Tombol +1 ini ??? ok sebelum ke Pembahasan ......
apa sih Manfaat nya Tombol ( +1 ) ??? jawabannya Adalah untuk Meningkatkan Searching Seseorang di google dengan akurat + Untuk meningkatkan Page Rank (PR) di blog kita ,
nah tombol ( +1 ) ini sama seperti Tombol Like Fb di Blog ....... Ok Tanpa Basa -basi Langsung Ke Pembahasan :

Bahan-bahan Yang di butuhkan :
*. Seperti biasa Minuman + Makanan Ringan ^_^
*. Ketelitian yang Kuat

Tutorial :
1. Buka Blogger Sobat
2. klik Rancangan >>> Edit HTML >>>
3. Lalu Cari Kode </head>
4. lalu Copas kode di bawah ini sebelum kode </head>
<script type=”text/javascript” src=”http://apis.google.com/js/plusone.js”></script>

5. Jangan dulu di simpan Sobat ...... Masih ada step Selanjutnya jangan kemana-mana dulu .......
6. cari kode di bawah ini :
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'> <data:post.body/>
<g:plusone size="small"></g:plusone>
7. lalu pastekan kode di bawah ini setelah kode di atas :
<g:plusone size="small"></g:plusone>
8. Lalu klik Simpan Template . dan lihat Blog Sobat apakah sudah ada tombol ( +1 ) nya seperti gambar di bawah ini contoh Tombolnya ???


Catatan :
Tombol ini berjalan di semua Website

jangan Lupa Follow Blog Saya. dan Berikan tanda ( +1 ) dalam setiap Postingan Saya. Trimakasih


Salam Hangat Oriza

4 komentar:

  1. Gan, ane udah coba cara yang itu, tapi diblog ane tidak muncul tombol google +1

    BalasHapus
  2. wah masa ? ... begini saja .... coba sobat lakukan step yang baru ini yah :
    1. buka blog sobat
    2. klik Rancangan >>> Edit HTML >>> centang expand widget template
    3. Lalu Cari Kode </head> ( ikuti step 3 di atas )
    4. lalu pastekan kode di bawah ini sebeum </head> :
    <script type="text/javascript" src="http://apis.google.com/js/plusone.js"></script>
    5. lalu simpan template

    BalasHapus
  3. thanks gun....
    saya dah nyoba,,

    BalasHapus
  4. said bashay @ ok sama-sama .... berjalan nggak di blog sobat ??? semoga saja jalan yah ... ^_^ ... thank atas Kunjungan dan komentarnya ....

    BalasHapus

Berikan Komentar Sobat Tentang Artikel Saya , Dengan Bahasa Yang Sopan , Dan Tidak Mengandung Spam .Dan Jangan Lupa Untuk Follow Blog Saya , Trimakasih .